Hubungan Budaya Sekolah dengan Motivasi Kerja Guru di SMA Negeri Kecamatan Koto Tangah

Authors

  • Rahma Fitri Universitas Negeri Padang
  • Anisah Universitas Negeri Padang

DOI:

https://doi.org/10.58737/jpled.v3i4.244

Keywords:

budaya sekolah, motivasi kerja

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan budaya organisasi dengan motivasi kerja guru SMAN Kecamatan Koto Tangah. Sampel penelitian ini sebanyak 60 orang guru SMAN Kecamatan Koto Tangah, pengembilan sampel ini menggunakan teknik sampel acak berlapis yaitu penentuan sampel dibagi dengan beberapa kelompok. Pengumpulan data menggunakan angket. Instrumen penelitian yang digunakan adalah angket model skala Likert dengan lima pilihan jawaban. Data akan di analisis dengan menggunakan skor rata-rata. Hasil dari penelitian ini adalah adanya hubungan antara budaya sekolah dengan motivasi kerja guru di
SMAN Kecamatan Koto Tangah.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arikunto. 2014. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta

Ayu, L., Giantari, I., & Riana, I. G. (2017). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadapat Motivasi Kerja dan Kinerja Karyawan Klumpu Bali Resort Sanur. E-Jurnal Manajemen Unud, 6(12), 6471-66498

Kastawi, NS., Nugroho, A., Miyono, N. (2021). Kontribusi Motivasi Kerja dan Peran Kepala Sekolah Terhadap Profesionalisme Guru SMA. Jurnal Manajemen Pendidikan, 8 (1), 77-93

Wibowo, A. 2013 Managemen Pendidikan Karakter di Sekolah. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Wijaya, C. Manurung, O. 2022. Analisis Faktor Budaya Organisasi, Kepemimpinan Spiritual, Sikap Kerja, dan Motivasi Kerja untuk Hasil Kerja Optimal. In Kencana

Zamroni. 2003. Paradigma Pendidikan Masa Depan. Jakarta: Bigraf Publishing

Downloads

Published

2023-12-12

How to Cite

Fitri, R., & Anisah. (2023). Hubungan Budaya Sekolah dengan Motivasi Kerja Guru di SMA Negeri Kecamatan Koto Tangah. Journal of Practice Learning and Educational Development, 3(4), 377–380. https://doi.org/10.58737/jpled.v3i4.244

Most read articles by the same author(s)